Minggu, Januari 19, 2025

HaloPuan Memasuki Kantong Stunting Terbesar di Jawa Barat

Dalam sambutannya, DPC PDI Perjuangan  Kabupaten Garut  Yudha Puja Tunawan menyebut, sangat mengapresiasi Gerakan HaloPuan ini,  

“Karena  angka  balita stunting di Garut sangat tinggi, di  tingkat Nasional, Garut masuk  peringkat tiga tertinggi. Saya berharap Gerakan HaloPuan bukan hanya  masuk  ke desa Sukajadi ini. Tetapi  juga mau meluas ke desa lain yang juga tinggi angka balita stuntingnya!” ungkap Yudha Puja Tunawan . XPOSEINDONESIA Foto : Dudut Suhendra Putra

Must Read

Related Articles