Ade Saputra Pgs VP Corporate Secretary menyampaikan, “Kami berkomitmen untuk menjaga warisan budaya Bali dan mengusung kearifan lokal Bali dalam pengembangan KEK Sanur, salah satunya melalui Design Main Gate dengan Bale Kul-Kul. Kami optimis keunikan ini juga menjadi daya tarik dan memberikan experience unik karena menjadi titik awal bagi pengunjung yang datang ke KEK Sanur baik domestik maupun internasional”. XPOSEINDNESIA Foto: Dokumentasi