Oasis pun mengonfirmasi bahwa fitur harga dinamis tidak akan digunakan untuk tur konser reuni mereka di Amerika Serikat.
Lebih lanjut, penggemar juga berspekulasi bahwa My Chemical Romance mungkin akan merilis karya musik baru setelah melihat teaser video dari laman Instagram resmi band tersebut.
My Chemical Romance sempat membagikan keterangan samar di unggahan Instagram, termasuk kata “Opera” dan “Good Boy”, yang banyak orang yakini sebagai judul lagu baru. XPOSEINDONESIA