Jazz Goes to Campus ke-43 Digelar Virtual

- Advertisement -

Pada hari pertama, acara dimeriahkan penampilan penyanyi Kunto Aji, Fariz RM, Adikara Fardy, dan TEN2FIVE. Dalam kesempatan tersebut, Kunto Aji mengungkapkan pandemi ini membuat semua orang, termasuk musisi, harus bersabar karena banyaknya panggung pagelaran musik yang ditunda ataupun dibatalkan. Namun, ia berharap agar masyarakat Indonesia dapat tetap kreatif di tengah-tengah masa sulit karena pandemi COVID-19 

“Jumlah panggung kami tentu tidak sebanyak biasanya. Cuma, kita berharap bisa bertahan, itu saja. Di masa pandemi ini paling penting survive dulu, setelah itu kita bangun sama-sama,” ungkap Kunto Aji. XPOSEINDONESIA   Foto : Dok. Kemenparekraf

More Pictures

XPOSEINDONESIA Foto : Dok. Kemenparekraf
XPOSEINDONESIA Foto : Dok. Kemenparekraf
XPOSEINDONESIA Foto : Dok. Kemenparekraf
XPOSEINDONESIA Foto : Dok. Kemenparekraf
XPOSEINDONESIA Foto : Dok. Kemenparekraf
- Advertisement -

Latest news

- Advertisement -

Related news

- Advertisement -