Sabtu, Januari 18, 2025

Film ”Lebih dari Selamanya” Angkat Kisah Cinta dan Kesetiaan yang Sesungguhnya.

“Cerita dari film ini bisa mencontohkan bahwa cinta itu ada dan nyata. Cerita ini beda dari apa yang sedang marak di bioskop yaitu tentang drama keluarga yang sangat utuh, sangat kekal dibawa sampai maut memisahkan, dimana orang-orang di luar sana lagi khawatir tentang cinta yang ga kekal dan utuh,” ujarnya.

Film “Lebih dari Selamanya”  rencananya akan tayang pada tahun 2025 di seluruh bioskop tanah air.

Ikuti terus informasi terkini dari film Lebih dari Selamanya melalui akun Instagram dan Tiktok @filmlebihdariselamanya. XPOSEINDONESIA Foto : Dokumentasi Film ”Lebih dari Selamanya”

Adegan Fiilm Lebih dari Selamanya
img 20240823 wa0058
Adegan Fiilm Lebih dari Selamanya
img 20240823 wa0061
Adegan Fiilm Lebih dari Selamanya
Adegan Fiilm Lebih dari Selamanya

Must Read

Related Articles