Jumat, Februari 21, 2025

Hakordia 2024, Puan Ajak Pemuda Bantu Perangi Korupsi Demi Wujudkan Indonesia Bersih

Kecil Besar

“Korupsi adalah kejahatan yang dampaknya dirasakan oleh seluruh rakyat. Oleh karena itu, masyarakat harus menjadi mitra aktif dalam menjaga integritas bangsa,” ujar Puan.

“Jangan ragu untuk melaporkan dugaan korupsi, karena suara rakyat adalah kekuatan besar untuk melawan praktik tersebut,” imbuhnya.

Lebih lanjut, Puan menjelaskan pencegahan korupsi dapat konsisten dilakukan apabila hal tersebut menjadi prioritas utama bagi Indonesia. Ia mendorong upaya pencegahan korupsi bisa ditanamkan sejak dini melalui literasi antikorupsi di lingkungan pendidikan, penguatan sistem tata kelola, dan pengawasan yang lebih ketat.

“Mari kita jadikan Hari Antikorupsi Sedunia ini sebagai momentum untuk memperbarui komitmen kita dalam menciptakan Indonesia yang bersih, berintegritas, dan bebas dari korupsi. Bersama, kita bisa mewujudkan cita-cita ini,” pungkas Puan. XPOSEINDONESIA Foto : Dokumentasi

puan maharani meminta penegakan hukum korupsi berjalan secara adil dan transparan
puan maharani meminta penegakan hukum korupsi berjalan secara adil dan transparan
puan maharani
puan maharani

Must Read

Related Articles