
Kecil Besar
Top Digital Award 2024 diikuti oleh hampir 1000 calon peserta, dan sebanyak 200 kandidat terbaik terpilih, dimana sebanyak 165 Instansi pemerintahan dan korporasi bisnis dimana dalam prosesnya dilakukan tahap seleksi oleh Para pakar TI dan Dewan Juri yang berhasil dalam hal implementasi dan pemanfaatan teknologi digitalnya sehingga menjadikan Top Digital Award 2024 memiliki bobot kredibel dan integritas teruji.